PKL MAHASISWA/WI UNLAM

Pada hari Kamis tanggal 27 Mei 2021 pukul 09.30 wita bertempat di Aula Kelurahan Cempaka
Mahasiswa/Mahasiswi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin minta izin untuk melakukan Praktik Kerja Lapangan tenaga pengajar dengan program kegiatan Bina Desa dengan judul “Inventarisasi Kesenian Tradisional Masyarakt Kota Banjarbaru” yang akan diikuti tim dari Program Studi Pendidikan Seni, Drama, Tari dan Musik FKIP ULM sebanyak 18 orang, terdiri atas 3 orang dosen dan 15 orang mahasiswa/wi.
Praktik Kerja Lapangan di Wilayah Kelurahan Cempaka yang akan dilaksanakan pada bulan April – Juni 2021.
Diharapkan Praktik Kerja Lapangan Mahasiswa/Mahasiswi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan bisa berjalan dengan baik dan lancar.

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*